Selasa, 27 Maret 2012

proposal diklat jurnalistik gelanggang


PANITIA DIKlAT JURNALISTIK
UKMF PRES GELANGGANG TAHUN 2012

Sekertariatan : Lt. II Gedung Fakultas Hukum. Hp. 085853116304/085706303890

PROJEK PROPOSAL
DIKLAT JURNALISTIK UKMF PRES GELANGGANG
A. Pendahuluan
Jurnalistik telah banyak memberi kontribusi bagi perkembangan media massa. Berkat jurnalistik, kemajuan teknologi bisa dibaca oleh banyak orang. Jurnalistik merupakan dunia yang mengasyikkan dan memberi banyak manfaat. terutama untuk pengambangan skill tulis- menulis. Mahasiswa perlu dikenalkan dan diakrabkan dengan dunia jurnalistik.
Sebagai bagian dari kelompok terdidik, mahasiswa juga harus memiliki kemampuan dalam mengembangkan potensi dalam dirinya. Salah satunya adalah dalam dunia tulis-menulis. Jurnalistik ini sebagai bagian dari dunia tulis-menulis memberi kesempatan kepada individu, khususnya mahasiswa di dalam meningkatkan skills. Dengan memiliki ketrampilan di dalam mengelola media massa, maka peluang remaja untuk terjun di dalam dunia jurnalistik akan terbuka lebar.
Perlunya mahasiswa dalam mendalami dunia  jurnalistik, khususnya jurnalistik cetak, ini akan memberi dampak positif. Dengan kemampuan jurnalistiknya, mereka akan bisa menyampaikan gagasannya kepada publik. Disamping itu, akan memberi kesempatan besar dalam pekerjaan sebagai wartawan. Yang jelas, mempelajari jurnalistik bertujuan untuk kebaikan atau bisa mendatangkan kebaikan. Bisa juga untuk berdakwah, menyebarluaskan ilmu dan informasi. Bisa juga untuk mendatangkan uang dan pekerjaan. Bagi mahasiswa, dengan belajar jurnalistik, bisa mendapatkan ilmu yang bermanfaat dan memperoleh ketrampilan yang bernilai positif dan sangat di butuhkan pada masa sekarang dan kemudian hari. Salah satu wadah jurnalistik adalah Majalah Gelanggang.
Unit Kegiatan Mahasiswa Fakultas (UKMF) Pres Gelanggang atau yang akrab disebut Majalah Gelanggang. Majalah Gelanggang ini lahir dari Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan di Unisda Lamongan. Selain itu, Majalah Gelanggang lahir bertujuan sebagai wadah kreativitas mahasiswa dibidang jurnalistik, khususnya jurnalistik cetak. Penerbitan majalah ini enam bulan sekali setiap awal semester.
Pres Gelanggang ini juga telah banyak melahirkan beberapa jurnalis. Banyak di antara mereka telah terpakai di beberapa instansi yang berjalan di bidang jurnalistik. karena mereka sudah selasai program studinya, maka mereka tidak berkecimpung lagi secara langsung dalam penerbitan Majalah Gelanggang, sehingga perlu adanya  regenerasi sebagai generasi penerus.
Di anggap penting permasalahan ini oleh pengurus Majalah Gelanggang. Maka pengurus Majalah Gelanggang membentuk sebuah kegiatan yaitu Diklat Jurnalistik Pres Gelanggang.
Diklat Jurnalistik Pres Gelanggang ini bertujuan mencari para kader. Selain itu, mengali potensi diri mahasiswa dalam ilmu kejurnalitikan. Mereka akan diajarkan berbagai beberapa aspek dalam jurnalitik maupun keredaksionalan. Semua kegiatan akan dibuat menggembirakan, tetapi membawa implementasi yang positif terhadap dari mahasiswa.
B. Dasar Pemikiran
     1. AD ART Pres Gelanggang
     2. Rapat Pengurus UKMF Pres Gelanggang.
C. Nama Kegiatan
Kegiatan ini bernama “Diklat Jurnalistik Pres Gelanggang.”
D. Tema Kegiatan
Tema kegiatan ini adalah “Bekerja dan Berkarya dalam Dunia Jurnalistik.”
E. Tujuan Kegiatan
1. Mencari kader sebagai penerus UKMF Pres Gelanggang.
2. Menumbuhkan kecerdasan dan kreativitas mahasiswa melalui tradisi jurnalistik.
3. Dengan menulis tidak hanya berkarya, namun juga memberikan peluang bekerja.
4. Mengenalkan kepada mahasiswa tentang seluk-beluk dunia jurnalistik.
5. Siswa memiliki kemampuan mengelola media cetak.
6. Menggali potensi mahasiswa dalam bidang kejurnalistikan
F. Pelaksana Kegiatan
      Pelaksana dalam kegiatan ini adalah UKMF Pres Gelanggang.
G. Waktu Pelaksanaan.
Hari       : Sabtu-Senin
Tanggal : 18-20 Februari 2012
Tempat  : Lapangan Dsn. Sedang Karang Ds. Gunung Sari Kec. Buereno Kab. Bojonegoro
H. Sasaran Kegiatan
      Sasaran dalam kegiatan ini adalah seluruh mahasiswa Unisda Lamongan.
I. Materi Diklat
Adapun materi yang diberikan sbb:
1. Pelatihan menulis kreatif.
2. Pelatihan kewartawanan.
3. Pelatihan keredaksionalan.
4. Kepemimpinan.
5. Pelatihan wawancara lapangan.
J. Jadwal Kegiatan
      Lampiran I
K. Rincian Anggaran Dana
Lampiran II
L Susunan Panitia
Lampiran III
M. Penutup
Demikianlah proposal ini kami buat. Besar harapan kami agar proposal ini dapat berjalan sesuai dengan maksud dan tujuannya. Atas perhatian dan partisipasi kami ucapkan terimakasih.



Lamongan, 16 Januari 2011

Mengetahui
Pelaksana Kegiatan
Ketua




SUPENDI
Sekretaris




MUHAMMAD NUR


Mengetahui
Penanggung Jawab Kegiatan
Ketua Pres Gelanggang




ROHMAD ZUNIAWAN



Lampiran I

MANUAL ACARA DIKLAT JURNALISTIK

Tanggal
Waktu
Kegiatan
Ket
07 Maret  2012
07.00-08.00
08.00-09.00
09.00-10.30
10.30-12.00



12.00-13.00
13.00-14.30
14.30-15.00
15.00-15.30
15.30-17.30
17.30-19.00
19.00-20.30
20.30-21.00
21.00-22.30
22.30-
persiapan pemberangkatan (check in peserta)
pemberangkatan ke lokasi
pendirian tenda dan penataan barang-barang
pembukaan diklat jurnalistik :
-         Sambutan ketua panitia diklat jurnalistik
-         Sambutan ketua UKM LPMG
-         Pembukaan diklat jurnalistik
ISHOMA
Materi kewartawanan
Permainan
Istirahat shalat Ashar
Materi penulisan kreatif
ISHOMA
Materi keorganisasian
Permainan
Ramah tamah
istirahat








Drs.Sariban,M.Pd.


Abdul Rohim

BEM
8 Maret 2012
05.00-06.00
06.00-07.00
07.00-08.30
08.30-10.00
10.00-10.30
10.30-12.00
12.00-12.30
12.30-13.30




13.30-
Bangun pagi dan sholat subuh
Penyegaran jasmani
Mandi dan sarapan
Materi keredaksionalan
Permainan
Praktek lapangan dan review hasil praktek
ISHOMA
Penutupan acara diklat :
-         Pelantikan anggota baru UKM LPMG
-         Penutupan acara diklat jurnalistik oleh ketua panitia
-         Do’a
Berkemas – kemas (pulang)



Tabloid Ma’arif

PANITIA









Lampiran II
ANGGARAN DANA
“DIKLAT JURNALISTIK”
A. Pemasukan
No.
URAIAN
FREKUENSI
JUMLAH
1.
Kas Gelanggang

Rp. 50.000
Iuran Peserta
@15 X 30.000
Rp. 450.000
JUMLAH TOTAL
Rp. 500.000



B. Pengeluaran
No.
URAIAN
FREKUENSI
JUMLAH
1.
Acara


  • Modul
@7000 X 15
Rp.105.000

  • Free pemateri
150.000 X 4
Rp. 600.000

Jumlah

Rp. 705.000
2.
Kesekertariatan/Humas


  • Stempel+tinta+Bantallane
@60.000 X 2
Rp. 120.000
  • Absen

Rp. 5.000
  • Bolpion
@2000 X 5
Rp. 10.000
  • Pin
@3000 X 30
Rp. 90.000
  • Kwitansi

Rp. 10.000
  • Formulir

Rp. 20.000
  • Pamflet
@1.000 X 20
Rp.20.000
  • Map Snel
 @ 5 x 2.000
Rp. 10.000
  • Sertifikat
@1500 X 30
Rp. 45.000
  • Spidol
@7000 X 3
Rp.21.000
  • Undangan
10 X 150
Rp. 1.500
  • Laporan

Rp. 25.000
  • Transport Humas

Rp. 50.000
  • Penggandaan Proposal

Rp. 30.000
  • Amplop 1 Box

Rp. 20.000
Jumlah

Rp. 477.500
3.
Konsumsi


  • Makan peserta & panitia
@5000 X 4 X 30
Rp. 600.000
  • Makan undangan
10.000 X 10
Rp. 100.000
  • Makan Pemateri
15.000 X 4
Rp. 60.000
  • Minum
@ 15.000 X 5
Rp. 75.000
  • Snack

Rp. 75.000
  • Kopi, gula & teh

Rp. 25.000
Jumlah

Rp. 935.000
4.
Perlengkapan


  • Transpot PP

Rp. 500.000
  • Tenda
@ 20.000 X 4
Rp. 80.000
  • Binner

Rp. 100.000
  • Sewa Listrik

Rp. 50.000
  • Lampu + Kabel

Rp. 50.000
  • Sound sistem

Rp. 100.000
  • Kamera

Rp. 50.000
  • Sewa tempat

Rp. 200.000
Jumlah

Rp. 1.130.000
JUMLAH TOTAL
Rp. 3.247.500




1
 Pemasukan
Rp. 500.000
2
Pengeluaran
Rp.3.247.500

JUMLAH TOTAL
Rp. – 2.747.500








Lampiran III
SUSUNAN PANITIA
“DIKLAT JURNALISTIK”

Pelindung                      : - Rektor Unisda (H. M. Afif Hasbullah, S. H., S. Ag., M. Hum.)
-   WR. III (Drs. Khotib Soleh, M. Ag.)
Penasehat                     : Sutardi, S. S., M. Pd.
Pembina                       : Sariban, M. Pd.
Pnanggung jawab          : Rohmad Zuniawan (Ketua Pres Gelanggang)   (EDSA)
Ketua                           : Supendi                                                                      (PBSI)
Sekertaris                     : Muhammad Nur                                                         (PBSI)
Bendahara                    : Triwulandari                                                                (HIMATIKA)
Seksi-seksi
  1. Sie. Acara
Anita Dwi Hapsari (Koord.)                                                                 (EDSA)
Erlin                                                                                                     (PBSI)
Mai ulfa                                                                                                (PBSI)
  1. Sie. Sekertariat/Humas
Laili Aditia Ningsih (Koord.)                                                                 (EDSA)
Afivah Nur Fitri Inayyah                                                                        (HIMATIKA)
Lailatur Rohmawati                                                                               (PBSI)
  1. Sie. Perlengkapan/Dekdok
Dafid Eko Pramono                                                                              (EDSA)
Agus Mubarrok                                                                                    (PBSI)
Surya Winarti                                                                                       (EDSA)
  1. Sie. Konsumsi
Nia                                                                                                       (PBSI)
Syafa                                                                                                    (HIMATIKA)












LEMBAR PENGESAHAN
PROJEK PROPOSAL DIKLAT JURNALISTIK UKMF PRES GELANGGANG

                                                                                                      Lamongan, 16 Januari 2012



Panitia Pelaksana

Ketua




SUPENDI
Sekretaris




MUHAMMAD NUR




Mengetahui
Presiden BEM Unisda




AFAN ZAKARIA, S. Pd.
Ketua Pers Gelanggang




ROHMAD ZUNIAWAN




Mengetahui
Dekan FKIP




SUTARDI, S.S., M. Pd.
Pembina Pers Gelanggang




SARIBAN, M. Pd.



Mengesahkan
Wakil Rektor III




Drs. H. KHOTIB SOLEH, M. Ag,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar